The Order (2024)
2 Jam 8 menit
Film ini mengisahkan Tari (diperankan oleh Prilly Latuconsina), seorang perempuan yang tumbuh dalam keluarga dengan ayah yang kasar dan temperamental. Setelah kakaknya meninggalkan rumah karena tidak tahan dengan situasi tersebut, Tari berjuang sendirian untuk melindungi ibunya dari perlakuan ayahnya. Trauma masa kecil dan tekanan emosional membuat Tari memendam perasaannya hingga akhirnya bergabung dengan sebuah support group. Di sana, ia bertemu dengan Baskara (Pradikta Wicaksono), seorang pria dengan masalah pengendalian emosi. Keduanya saling mendukung dalam proses penyembuhan luka batin mereka